Momentum Kemenangan Idul Fitri 1446 H, FORJUSI Ajak Masyarakat Membentuk Pribadi Berkarakter, Disiplin Dan Tingkatkan Kewaspadaan
SIDOMULYO, negerikoe.id – Sambut hari raya idul fitri 1446 H, keluarga besar Forum Jurnalis Sidomulyo (FORJUSI) mengucapkan Taqabbalallahu minna wa minkum, Minalaidin Walfaizhin mohon maaf lahir dan batin. Dihari kemenangan, FORJUSI merayakan lebaran dengan suasana…